Career

Gabung Bersama CIRCLE Kami!

Lihat di sini seluruh lowongan pekerjaan yang tersedia. Pilih sesuai dengan potensi serta passion kamu, dan kembangkan bersama Circle K.

Human Resource Manager
Bali

Requirement :

  • Bachelor's degree in Human Resources, Business Administration, or a related field is required
  • 5 years of progressive HR management experience in retail industry
  • Maximum age 40 years old
  • Working days Mon - Sat
  • Placement on Bali
Apply now
Merchandising / Buyer Assistant Manager Food & non Food
Jakarta

Kualifikasi :

  • Pendidikan S1 Semua Jurusan
  • Pengalaman kerja dalam bidang MD / Buyer minimal 3 tahun, diutamakan dalam industri supermarket/retail
  • Memiliki kemampuan analisa data
  • Mampu berkomunikasi dengan seluruh store, vendor dan Supplier
  • Berkomitmen dalam kualitas kerja yang tinggi dan inovasi
  • Penempatan di Jakarta
Apply now
IT Infrastructure Supervisor
Jakarta

Kualifikasi :

  • Pendidikan minimal S1 Teknik Komputer / Teknik Informatika
  • Pengalaman minimal 2-3 tahun di bidang yang sama
  • Usia Maksimal 30 Tahun
  • Kemampuan komunikasi, problem solving, & leadership yang baik
  • Bersedia bekerja Mobile / atau tidak di satu area
  • Bersedia melakukan perjalanan dinas
  • Placement: Jatinegara, Jakarta Timur
Apply now